SIDRAPNEWS.COM, SIDRAP — Angin kencang disertai gerimis menyebabkan puluhan atap rumah warga rusak di Kabupaten Sidrap, Provinsi Sulsel, Minggu (5/1/2020) sore.
Selain itu, sejumlah baliho dilaporkan roboh. Bahkan di jalan jendral sudirman tepatnya depan Bank Mandiri sebuah atap terbang menutupi jalan provinsi tersebut
Warga Sidrap Salmiah mengatakan, angin kencang yang melanda sidrap ini terjadi sore hari sekitar pukul 17:00 Wita Sore, sedikitnya beberapa atap rumah rusak dan pohon tumbang
Sebagian besar rumah warga rusak berada dikabupaten sidrap. Selain itu, ada bebrapa pula Baliho ikut tumbang.
“Anginnya juga besar. sehingga menyebabkan atap rumah warga rusak dan beberapa baliho dan pohon tumbang” kata Salmiah
Salmiah mengatakan, angin kencang ini sempat membuat warga pangkajene panik yang juga melanda beberapa wilayah yang di sidrap.(*)